Kamis, 08 Maret 2012

Fate oleh Orizuka


Sinopsis :

Jang Min Ho dan Jang Min Hwan
Dua putra keluarga Jang yang terpisah selama bertahun-tahun, sekarang harus bertemu kembali untuk mendengarkan wasiat ayah mereka yang telah meninggal dunia.
Jang Min Ho, terlahir sebagai anak dari istri yang sah, hidup serba berkecukupan di Indonesia. Sementara itu, Jang Min Hwan terlahir sebagai anak dari seorang pelacur, hidup susah di Korea.
Demi mendapat segala k...ekayaan Keluarga Jang di Indonesia, dua putra Keluarga Jang harus memenuhi segala permintaan ayah mereka di dalam surat wasiat, termasuk tinggal bersama di rumah Keluarga Jang. Rasa dendam, sakit hati, dan masa lalu yang pedih membuat kedua kakak-beradik ini lebih mirip seperti orang asing.
Kehadiran Dena, anak gadis kepala pelayan yang juga adalah teman masa kecil mereka, berhasil membuat mereka kembali bersatu. Tapi di saat mereka akhirnya merasa sudah mampu melewati masa itu, ternyata nasib berkata lain.
Nasib. Ketetapan Tuhan. Sesuatu yang tidak bisa diubah dengan tangan manusia.
Bagaimana Jang Min Ho dan Jang Min Hwan menghadapi nasih mereka? Sanggupkah mereka mengubahnya?

Mmm, agak bingung mau mulai dimana :D Novel ini gak cuma menceritakan tentang cinta tapi juga tentang keluarga. Yaapsss!!! Baguuuuuuuuus banget novel ini, banyak kejutan yang di berikan oleh Mbak Orizuka saat kita membacanya. Selain itu di lengkapi oleh percakapan korea daaaaan di belakangnya ada kamus mini bahasa korea :D
Okay, novel ini aku 'REKOMENDASIKAN' dan aku kasi nilai 9!! :D

Tidak ada komentar:

Posting Komentar